19 Jan Jenis-jenis Kopling yang Ada di Kendaraan
Kopling adalah komponen yang menghubungkan roda gigi transmisi dengan poros engkol sehingga roda bisa bergerak. Fungsi utamanya mengubah tingkat percepatan mesin sesuai dengan keinginan pengendara. Setiap kendaraan bermotor memiliki komponen ini, meski jenisnya tidak selalu...